Setting locale failed. Satu hal yang sering saya alami ketika melakukan konfigurasi ubuntu/debian adalah error yang terkait dengan locale (locale failed). Efek dari error ini tidak fatal, tapi menyebalkan. hahaha… 😀 dan ketika client melihat error ini, kita pun perlu banyak menjelaskan bahwa error ini tidak fatal blablabla…
contoh errornya seperti dibawah ini:
perl: warning: Setting locale failed.
perl: warning: Please check that your locale settings:
LANGUAGE = (unset),
LC_ALL = (unset),
LC_CTYPE = "en_US.UTF-8",
LC_COLLATE = "en_US.UTF-8",
LC_MESSAGES = "en_US.UTF-8",
LANG = "en_US.UTF-8"
are supported and installed on your system.
perl: warning: Falling back to the standard locale ("C").
Locale itu apa? apa pengaruhnya?
sudah dibahas disini
lalu solusinya apa?
ya berarti tinggal mengganti localenya saja. contoh:
export LANGUAGE=en_US.UTF-8
export LANG=en_US.UTF-8
export LC_ALL=en_US.UTF-8
command diatas mengasumsikan bahwa anda sudah mempunyai locale diatas. jika belum, pada perlu digenerate dahulu seperti disini.
picture from linuxsumo.com
export LANGUAGE =en_US.UTF-8 export LANG =en_US.UTF-8 export LC_ALL =en_US.UTF-8 locale-gen en_US.UTF-8 apt-get install locales dpkg-reconfigure locales